Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru merupakan kreasi kerudung yang paling digemari sahabat muslimah saat ini. Sebab hal demikian ini menawarkan cara berkerudung yang efektif. Dan, memang sudah menjadi watak wanita pada umumnya, semuanya serba ingin cepat, terlebih bagi mereka yang berkarir serta memutuskan untuk memilih kerudung sebagai
style dan pola hidupnya. Wanita karir memiliki kebiasaan atau kegiatan yang ekstra sibuk dengan berbagai
deadline yang menanti. Nah, kalau seperti ini bagi perempuan berkerudung, jelas harus pintar-pintar mensiasati agar bagaiaman tetap bisa mengenakan kerudung, namun tidak memakan waktu lama alis praktis dan efesiensi waktu tetap bisa dijaga. Parahnya, kadang dengan alasan waktu ini, banyak perempuan muslimah yang enggan mengenakan
kerudung. Alasanya pun beragam, ada yang "ribet lah, gak punya waktu, gak telaten, dan bla..bla..bla lainnya"!
|
Contoh 1. Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru |
Nah, berdasarkan pengamatan saya atas kegelisahan yang berkembang saat ini, untuk itu saya ingin meng-
share ke sahabat muslimah sekalian dalam artikel
Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru ini. Wah... penasaran kan! Pakai kerudung tapi tidak menggunakan jarum pentul, apa mungkin? Nah, jadi begini sahabat muslimah sekalian. Menyadari hal-hal yang telah saya paparkan di awal paragraf, banyak perempuan mulsimah sekarang yang mendedikasikan dirinya untuk berkreasi secara sungguh-sungguh dalam menemukan style dan gaya
kerudung baru yang lebih praktis nan efisien. Bukan rahasia lagi, waktu yang dibutuhkan untuk mengenakan kerudung (hijab) bagi sahabat musllimah lebih banyak tercurah atau terbuang saat proses pengaitan atau pemasangan jarum pentul pada bagian-bagian antar kerudung.
|
Contoh 2. Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru |
Sebenarnya selain alasan efektif dan efisiensi waktu, pembuatan artikel
Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru ini juga didasari atas banyaknya fenomena atau kejadian yang tidak seharusnya terjadi pada proses pemakaian kerudung, Apa itu? Sebagian besar sahabat muslimah yang kurang berhati-hati saat mengenakan
kerudung dan saat ingin dirapikan dengan bantuan jarum pentul mereka tertusuk jarumnya. Ihhihi........ enggak dech!!! Sehingaa hal demikian ini, secara tidak disadari menjadi ketakutan akut bagi mereka para perempuan yang ingin belajar mengenakan kerudung untuk pertama kalinya.
Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru
Sekedar bocoran biar tidak terlalu penasaran, ini saya tampilkan contoh hasil akhir dari Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru, check it!
Baca: Tutorial Kerudung Kebaya Modern Terbaru
|
Contoh 3. Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru |
Tidak perlu lama lagi. Kita mulai untuk
Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru. Persiapan pertama, meskipun nanti tidak membutuhkan jarum pentul, namun kita tetap butuh alat untuk mengaitkan antar bagian-bagian kerudung biar tetap rapih dan modis, yakni satu buah peniti, pilihan peniti ini, selain memiliki fungsi yang hampir sama dengan jarum pentul, kelebihannya, alat ini relatif aman jika digunakan pada
kerudung dan memberi rasa aman pula (tidak takut) tertusuk saat hijab digunakan untuk beraktifitas.
|
Contoh 4. Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru |
Ok, jika persiapan pertama sudah fix, kita melangkah ke tahap selanjutnya dari rangkaian
Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru kali ini. Perhatikan gambar di bawah ini,
1. Pasang daleman atau ciput terlebih dulu, setelah itu scraf dilipat menjadi dua bagian dimana yang kiri lebih pendek ketimbang bagian sisi kanan. Perhatikan contoh pada gambar di atas! Jika sudah dan tidak ada masalah kita ikuti
Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru berikutnya!
|
Contoh 5. Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru |
2. Langkah kedua, kenakan hijab dan kunci pada bagian dagu dengan peniti yang telah disiapkan, kemudian rapikan lipatan-lipatannya. Pada langkah ini pola kerudung yang sudah terbentuk pada bagian sisi yang pendek selipkan di bahu kiri kamu, dan tepat di bawah sisi kiri dari bagian kerudung yang panjang.
|
Contoh 6. Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru |
3. Langkah selanjutnya, silahkan sisi kanan hijab diputar ke arah bagian kepala sehingga kembali disisi kiri. Tahap terakhir dari
Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru silahkan perhatikan betul gambar di atas. Bagian ujung kiri dapat kamu perlihatkan atau juga bisa disematkan di dalam baju atau dibalik lipatan scraf kerudungmu.! Menarik juga:
Tutorial Kerudung Segi Empat Terbaru 2016
|
Contoh 7. Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru |
Sahabat Muslimah. Itulah
Tutorial Kerudung Praktis tanpa Jarum Pentul Terbaru hadirkan kali ini untuk sahabat muslimah semua. Semoga bermanfaat dan saya ucapkan terimakasih atas dukungan dan kunjungannya! Salam Sahabat Muslimah!
No comments:
Post a Comment
Silahkan sematkan komentar untuk memperkaya konten blog http://tutorialkerudungcantik.blogspot.co.id
Terima kasih atas kunjungan dan komentar Anda!